Selamat berjumpa lagi teman-teman semuanya, pada artikel kali kami ingin berbagi sebuah permasalahan pada HP xiomi redmi 4a yg touchscreennya tidak berfungsi.
Sebelum anda melakukan perbaikan yaitu mengganti komponen silahkan anda cek terlebih dahulu touchscrennya apakah fisiknya masih bagus tidak ada retak2 atau pecah.
Kemudian langkah selanjut coba test dengan touchscreen yg lain yang masih bagus. Jika masih tetap tidak berfungsi. Silahkan cek juga link di bawah ini.
Kunjungi juga : Xiomi redmi 4a touchscreen short komponen
Setelah anda cek semuanya masih tetap tidak berfungsi silahkan buang komponen yang saya tandai. Lihat gambar di bawah ini.
Atau bisa juga anda melihat video di bawah ini semoga bermamfaat buat anda semuanya.
Assalamualaikum wr wb.
0 komentar:
Posting Komentar